RAHASIA KESUKSESAN JACK MA: MENGUPAS PIKIRAN DAN TINDAKAN RAJA BISNIS ALIBABA

-
Nama Jack Ma melambung tinggi sebagai pebisnis yang luar biasa. Jack Ma memiliki pencapaian yang istimewa, yaitu masuk dalam daftar orang paling berpengaruh di dunia urutan ke-22 pada 2015. Jack Ma juga merupakan warga Cina Daratan pertama yang pernah muncul di majalah Forbes dan terdaftar sebagai biliuner dunia.



Siapakah sebenarnya Jack Ma? Bagaimana masa kecil, pendidikan, kehidupan pribadi, dan masa lalu pria yang dikenal sebagai pendiri dan Chairman Eksekutif dari Alibaba Group yang merupakan perusahaan e-commerce terbesar di Cina ini?



Jack Ma lahir di Cina dengan nama Ma Yun pada 10 September 1964. Jack Ma tidaklah terlahir sebagai anak gedongan atau keluarga kaya raya. Jack Ma terlahir di tengah keluarga dengan ekonomi lemah atau kurang mampu.



Keluarganya tinggal di daerah Hangzhou, Zhejiang, Cina. Pekerjaan orang tua Jack Ma pun bukanlah manajer perusahaan, namun hanya seorang pendongeng tradisional yang juga pemusik. Uang tunjangan pensiunan ayah Jack Ma sebesar Rp500.000 per bulan lah yang menghidupi Jack Ma, ibu, kakak, dan adiknya.



Buku ini mengupas pikiran dan tindakan Jack Ma sehingga menjadi Raja Kerajaan Bisnis Alibaba. Direka ulang mulai dari titik paling nol sampai dia menjadi milyuner yang disegani!



Membaca buku ini, kita dapat menyerap kecerdasan dan ketajaman otak bisnis Jack Ma dan pesan-pesan bisnisnya yang mendunia. Kemudian, kita dapat praktikkan dalam hidup kita untuk mencapai kesuksesan.

Tentang Penulis

T.S.Arunda lahir di Blora, Jawa Tengah, pada 1982. Pernah Hijrah ke Jakarta saat di bangku SMP hingga SMA. Kemudian melanjutkan pendidikan tinggi di Jogjakarta hingga tahun 2010.



Saat ini penulis tinggal di Jogjakarta dan bekerja sebagai konselor bisnis. Di tengah kesibukannya itu, ia mengembangkan karier kepenulisan untuk berbagi ilmu yang ia dapatkan.



Buku ini bukanlah karya pertamanya. Masih ada buku-buku yang telah terbit dan juga akan diterbitkan lagi. Karya tulis lainnya yang berupa artikel atau esai pernah dimuat di media cetak maupun website. Penulis dapat dihubungi melalui email: tsar82unda@ yahoo.com
-

Daftar Isi

-
-
-

Spesifikasi Buku

-
Judul : Jack Ma: Pikiran, Tindakan, Pesan-Pesan Bisnis

Penulis : T.s. Arunda

Halaman : 224 Halaman

Ukuran : 14 x 20.5 cm

Sampul : Soft Cover

Penerbit : Araska Publisher

ISBN : 9786237537564

Kenapa Kamu Harus Memiliki Buku Ini?

Mendapatkan wawasan tentang perjalanan hidup Jack Ma sebagai seorang pebisnis yang sukses, mulai dari awal karir hingga sukses menjadi pendiri dan Chairman Eksekutif dari Alibaba Group, perusahaan e-commerce terbesar di Cina.
Menyimak secara detail pikiran dan tindakan Jack Ma dalam mengelola bisnisnya dan mewujudkan visi dan misinya, sehingga dapat dijadikan inspirasi dalam berbisnis dan mencapai kesuksesan.
Memperoleh pesan-pesan bisnis inspiratif dari Jack Ma yang dapat diterapkan dalam berbagai bidang usaha, termasuk bagaimana mengatasi hambatan dan rintangan yang muncul dalam perjalanan menuju sukses.
Meningkatkan pengetahuan tentang dunia bisnis global dan bagaimana membangun dan memimpin sebuah perusahaan secara efektif, terutama dalam era digital yang semakin berkembang pesat.

Berapa Harga Untuk Buku Langka Ini?

Berapa Harganya?

298.000

Khusus Hari ini Saja!!



DISKON 50%



Hanya 149Ribu



Promo akan berakhir dalam :

20JAM
49MENIT
20DETIK

SEGERA PESAN SEKARANG KARENA PROMO TERBATAS DAN AKAN BERAKHIR TANPA ADA PEMBERITAHUAN TERLEBIH DULU!!

-

SEBAGIAN KEUNTUNGAN AKAN DIGUNAKAN UNTUK

AKTIFITAS SOSIAL DAN DIWAKAFKAN PADA YANG BERHAK

MEMBELI SAMA DENGAN BERWAKAF

Garansi dan Pengiriman

-
Bisa COD / Bayar Di Tempat
Malas ke ATM dan tidak Punya Internet Banking..? atau Anda lebih nyaman bayar ketika barang sudah sampai? Tenang.. dengan berbelanja di toko kami, Anda bisa membayarnya setelah barang sampai alias COD. Transaksi Dijamin 100% AMAN!
-
Garansi Uang Kembali
Apabila barang yang di terima cacat / rusak / tidak sesuai gambar / tidak sesuai pesanan, bisa dikembalikan / direturn. Dan Garansi 100% Uang Kembali, jika barang tidak sampai.
-