SASTRAJENDRA : JADIKAN HIDUP ANDA TENANG DAN DAMAI MELALUI AJARAN LELUHUR NUSANTARA

-
Sastrajendra Hayuningrat Pangruwating Diyu sering dianggap sebagai ilmu kuno rahasia yang tak boleh diajarkan secara bebas.


Namun, penulis buku ini justru mengajak sebanyak mungkin orang untuk mempelajarinya atas dasar kesadaran bahwa leluhur Nusantara mampu mencapai puncak kejayaan ketika menguasai Sastrajendra.


Sastrajendra, yang diwedarkan Resi Wisrawa kepada Dewi Sukesi ribuan tahun silam, adalah puncak ajaran spiritual yang mengungkap rahasia jiwa dan jagat raya, sekaligus cara untuk menyempurnakan jiwa hingga mampu kembali kepada Sangkan Paraning Dumadi: Tuhan.


Ia yang menguasai Sastrajendra adalah manusia sejati yang sanggup hamemayu hayuning bawana ambrasta dur angkara (memperindah jagat raya dan memberantas angkara murka) sebagaimana wejangan Eyang Semar, pamomong tanah Jawa.


Namun demikian, Sastrajendra hanya bisa dikuasai oleh pribadi yang telah bertekad kuat untuk meruwat jiwa-raganya dari diyu (watak angkara murka) dan terhubung dengan Guru Sejati atau Sang Dewa Ruci yang bertakhta di pusat hati.


Ketika seseorang telah terhubung dengan Guru Sejati, ia akan mampu mendayagunakan rasa sejati sebagai perangkat kecerdasan utama di dalam diri sehingga memiliki kuasa untuk memulihkan Ibu Pertiwi yang tengah terluka oleh anak-anaknya sendiri.

Sekilas Tentang Penulis Buku

Lahir di Magelang 13 Juli 1974.


Kini menjalankan peran sebagai Guru Meditasi/Pembimbing Spiritual, Spiritual Healer, Penulis Buku sekaligus aktivis sosial politik. Kegiatan pengajaran dan bimbingan meditasi/spiritual dijalankan melalui Persaudaraan Matahari (dulu Mahadaya Institute/Komunitas Suwung) yang mengelola pelaksanaan kajian, workshop dan retreat yang ia pandu.


Sementara aksi sosial politik untuk merealisasikan visi Indonesia surgawi, diwadahi dalam Perkumpulan Pusaka Indonesia Gemahripah dimana ia menjadi Pendiri dan Ketua Umum.


Setyo Hajar Dewantoro menggeluti dunia spiritual secara intensif sejak 2008, mempelajari dan mempraktikkan banyak tradisi spiritual.


Hingga kemudian sejak 2016, lebih banyak mengikuti alur yang dituntunkan Diri Sejati dan merealisasikan kebijaksanaan kuna yang sudah terekam di dalam DNA-nya.


Lewat laku keheningan, Setyo Hajar Dewantoro menyelami tangga-tangga pencerahan: Shanaya, shamballa, shangrilla, shalala, hingga menemukan secara otentik realitas merkaba, metatron hingga menyingkap tataran The Sun of Omniverse.


Berdasarkan pengalaman otentik itulah, ia mengembangkan pengajaran dan menuliskan buku-buku spiritualitas yaitu: Medseba Meditasi Nusantara Kuna, Suwung Ajaran Rahasia Jawa Kuna, Sastrajendra Ilmu Kesempurnaan Jiwa yang diterbitkan Javanica, lalu Sangkan Paraning Dumadi, Jumbuh Kawula Gusti dan Tantra Yoga yang diterbitkan Mahadaya.
-

Daftar Isi

-
-

Spesifikasi Buku

-
Judul : Sastra Jendra

Penulis : Setyo Hajar Dewantoro

Halaman : 415 halaman

Ukuran : 13 x 19 cm

ISBN : 978-602-6799-39-5

Penerbit : Javanica

Kenapa Kamu Harus Memiliki Buku Ini?

Buku ini merupakan ajaran kesempurnaan hati dan jiwa yang di ajarkan para leluhur nusantara.
Melalui buku ini Anda akan dipandu untuk merapikan hati, pikiran, dan perilaku, malalui ilmu Sastrajendra sebagai ilmu kuno rahasia yang dahulu tidak boleh diajarkan sembarangan.
Buku ini mengenalkan kita pada kepercayaan leluhur nusantara zaman dahulu, tentunya menambah wawasan tentang sejarah nusantara, khususnya terkait kepercayaan kepada leluhur.
Ilmu kehidupan ini tentunya sangat baik digunakan untuk kita bersikap lebih baik lagi sebagai manusia, karena didalamnya mengajarkan nilai-nilai moral dan spiritual yang bisa diaplikasikan pada kehidupan saat ini.

Berapa Harga Untuk Buku Langka Ini?

Berapa Harganya?

318.000

Khusus Hari ini Saja!!



DISKON 50%



Hanya 159 Ribu



Promo akan berakhir dalam :

23JAM
20MENIT
29DETIK

SEGERA PESAN SEKARANG KARENA PROMO TERBATAS DAN AKAN BERAKHIR TANPA ADA PEMBERITAHUAN TERLEBIH DULU!!

-

SEBAGIAN KEUNTUNGAN AKAN DIGUNAKAN UNTUK

AKTIFITAS SOSIAL DAN DIWAKAFKAN PADA YANG BERHAK

MEMBELI SAMA DENGAN BERWAKAF

Garansi dan Pengiriman

-
Bisa COD / Bayar Di Tempat
Malas ke ATM dan tidak Punya Internet Banking..? atau Anda lebih nyaman bayar ketika barang sudah sampai? Tenang.. dengan berbelanja di toko kami, Anda bisa membayarnya setelah barang sampai alias COD. Transaksi Dijamin 100% AMAN!
-
Garansi Uang Kembali
Apabila barang yang di terima cacat / rusak / tidak sesuai gambar / tidak sesuai pesanan, bisa dikembalikan / direturn. Dan Garansi 100% Uang Kembali, jika barang tidak sampai.
-